Informasi Seputar Pileg, Pilpres, dan Pilkada
Pasangan Calon Gubernur dan Wakil Gubernur Jawa Barat nomor urut tiga Ahmad Syaikhu-Ilham Habibie (Asih) kembali mendapatkan dukungan dari simpul relawan Anies-Muhaimin (Amin). Mereka bertekad memenangkan Asih di Pilgub Jabar.…
Relawan Pemenangan Anies (Pemanis) pada pemilihan presiden lalu mengarahkan dukungan mereka kepada pasangan calon gubernur Jawa Barat nomor 3, Ahmad Syaikhu dan Ilham Habibie (ASIH). Pengumuman ini disampaikan oleh Ketua…
Pasangan calon Gubernur dan Wakil Gubernur Jawa Barat akan mengikuti tiga debat kandidat yang diadakan oleh KPU Jawa Barat. Hedi Ardia, Ketua Divisi Sosialisasi, Pendidikan Pemilih, dan Partisipasi Masyarakat KPU…
Hari kelima kampanye Pilgub Jabar 2024 digunakan Ahmad Syaikhu untuk bertemu tokoh tani di Kawasan Wisata Tanaman (Kawista), Talagasari, Kecamatan Talagasari, Karawang, Minggu (29/9/2024). Di sana, cagub nomor urut tiga itu berdialog bersama para petani…
Komisi Pemilihan Umum (KPU) Provinsi Jawa Barat menggelar pengundian nomor urut calon gubernur dan wakil gubernur pada Pilkada Jabar 2024, Senin (23/9/2024). Proses pengundian nomor urut berlangsung di Kantor KPU Jabar. Pengundian…
Suara dari kalangan intelektual patut diperhitungkan oleh para kontestan di ajang Pemilihan Gubernur Jawa Barat (Jabar) 2024. Sebab, kalangan intelektual memiliki daya pengaruh yang kuat di lingkungan masyarakat. Direktur…
Pilkada Provinsi Jawa Barat (Jabar) terkadang tak bisa diprediksi dan penuh dengan kejutan. Salah satunya, terjadi pada 2018. Saat itu, Paslon Sudrajat dan Ahmad Syaikhu pernah menduduki peringkat kedua setelah Ridwan Kamil.…
Tiga bakal calon gubernur dan wakil gubernur di Pilkada Jakarta 2024 sudah menjalani tes kesehatan pada pekan kemarin di RSUD Tarakan. Hasilnya, berdasarkan data yang diterima oleh Komisi Pemilihan Umum (KPU) Jakarta dari…
Pilgub Jabar 2024 diikuti total 4 pasangan calon (paslon). Daftar lengkap dan partai pengusung kandidat terdiri dari Dedi Mulyadi-Erwan Setiawan, Ahmad Syaikhu-Ilham Habibie, Acep Adang Ruchiat-Gitalis Dwi Natarina, dan Jeje…
Ketua Dewan Pimpinan Pusat PDIP, Puan Maharani, buka suara menanggapi kabar partainya akan mengusung Anies Baswedan untuk pemilihan gubernur Jawa Barat. Puan tidak secara eksplisit membenarkan isu tersebut. “Kita lihat sampai nanti sore kan…